11 Fakta Kapal Nabi Nuh Yang Menggemparkan Dunia Modern

ada 5 nabi yang mendapatkan gelar ulul azmi salah satunya adalah Nabi Nuh Alaihissalam Nuh adalah salah satu nabi yang istimewa yang memiliki ketabahan dan kesabaran yang luar biasa dalam menghadapi kaumnya yang juga luar biasa ngeyel dan jika kita bicara tentang kisah Nabi Nuh Alaihissalam maka yang akan Disinggung adalah adanya sebuah kapal besar pada zaman itu yang dibangun oleh Nabi Nuh Alaihissalam untuk menyelamatkan kaumnya dari azab Allah Subhanahu Wa Ta'ala di artikel ini kita akan membahas seputar kapal Nabi Nuh tersebut yang ternyata ada fakta-fakta menarik untuk diketahui untuk itu di artikel kali ini kita akan membahas tentang 11 fakta kapal Nabi Nuh yang menggemparkan dunia modern 

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh sobat Jazirah ilmu yang dimuliakan Allah semoga kita selalu dalam keadaan sehat walafiat Amin ya robbal alamin Salman Al Farisi salah seorang sahabat Nabi Shallallahu Alaihi Wasallam meriwayatkan proses pembuatan kapal itu membutuhkan waktu selama 400 tahun kemudian seluruh bagian kapal dibuat menggunakan bahan kayu Imam Thabari dalam bukunya yang berjudul tarik Al Rasul wa Al Muluk menjelaskan waktu yang dibutuhkan agar pohon-pohon tersebut dari sejak ditanam hingga 


siap untuk ditebang adalah selama 40 tahun dan menurut sebuah riwayat kapal tersebut berlayar selama 150 hari Nabi Nuh nahkoda tertua di dunia Ibnu Abbas menceritakan bahwasanya Nabi Nuh diutus kepada kaumnya ketika beliau berusia 480 tahun masa kenabiannya yaitu 120 tahun dan berdakwah selama 500 tahun kemudian Nabi Nuh mengarungi banjir ketika usianya 600 tahun dan kemudian setelah banjir beliau hidup selama 350 tahun dan ini menjadikan Nabi Nuh sebagai nahkoda tertua di dunia yang pernah berlayar dengan kapalnya kapal terbesar di dunia Ibnu Abbas menceritakan pada suatu hari salah seorang murid Nabi Isa atau yang biasa disebut dengan hawariyyun meminta kepada Nabi Isa untuk menghidupkan salah satu saksi terjadinya banjir besar yang menenggelamkan seisi bumi yang terjadi pada masa Nabi Nuh Alaihissalam maka 


Nabi Isa membangkitkan salah satu Anak dari Nabi Nuh yaitu HAM Bin Nuh Alaihissalam untuk menceritakan apa yang terjadi pada waktu itu berarti saat itu Nabi Isa ini menghidupkan mayat yang usianya sudah 4000 tahun Kemudian hampun menceritakan kapal itu memiliki panjang sekitar 1.200 hasta dan lebarnya 600 Hasta kapal yang dibuat ayahnya itu memiliki tiga lantai yang diisi oleh hewan dan manusia menjadikan kapal Nabi Nuh ini sebagai Kapal terbesar di dunia dan alat angkut pertama di dunia yang terbuat dari kayu Nabi Nuh mengumpulkan paku dan menebang kayu besar dari pohon yang ia tanam selama 40 tahun menjadi alat angkutan laut pertama di dunia kapal yang dibuat oleh Nabi Nuh ini memang diperuntukkan mengangkut manusia dan sejumlah hewan dengan berpasang-pasangan Allah subhanahu wa ta'ala membimbing Nabi Nuh dalam membuat kapal yang kuat untuk menghadapi serangan Topan dan banjir kapal Nabi Nuh ini merupakan alat angkutan laut pertama di dunia kapal 


bertingkat pertama tak hanya memiliki ukuran yang besar kapal ini juga dibuat Nabi Nuh memiliki tiga tingkat lantai pertama diisi oleh hewan peliharaan dan binatang liar lantai kedua diisi oleh manusia kemudian di lantai ketiga diisi oleh berbagai jenis burung kapal yang berlayar tertinggi dari dasar laut bencana yang terjadi pada masa Nabi Nuh Alaihissalam adalah banjir yang paling parah sepanjang sejarah Bagaimana tidak ketika itu ketinggian air banjir sanggup menenggelamkan Puncak sebuah gunung menurut Alquran kapal Nuh mendarat di sebuah bukit yang dinamakan dengan bukit Judi ada juga pendapat yang menunjukkan Nuh mendarat di suatu gunung di wilayah Kurdi atau lebih tepatnya di bagian selatan Armenia pendapat selanjutnya berasal dari wiyat arkeological research mereka mengatakan kapal Nabi Nuh itu mendarat di sebuah wilayah turkistan iklim hutan timur laut Pulau yang oleh orang-orang Arab disebut sebagai Jazirah Ibnu Umar kapal anti Topan dan banjir pertama di dunia selain sanggup menampung cukup banyak penumpang termasuk hewan dan manusia kapal Nabi Nuh ini di desain atau dibuat agar tahan terhadap Topan dan gulungan-gulungan ombak karena Allah Subhanahu Wa Ta'ala membimbing Nuh agar Nuh membuat 


kapal yang kuat supaya dia dan kaumnya selamat dari musibah besar itu kapal pertama yang berlayar tanpa Kompas tentu saja teman-teman di zaman itu pastilah tak ada peralatan canggih seperti sekarang ini bahkan ada sebuah riwayat yang mengatakan ketika itu kapal Nabi Nuh terombang-ambing tak jelas tanpa arah selama 150 hari barulah mereka mendarat di suatu tempat Nabi Nuh bukan ahli kelautan dalam kitab mustadrok Al Hakim dari Ibnu Abbas berkata Daud adalah seorang pembuat perisai Adam adalah seorang petani Nuh adalah seorang tukang kayu Idris adalah seorang penjahit dan Musa adalah penggembala memang dari kisah Nabi Nuh menyiratkan beliau adalah seorang tukang kayu yang hebat makanya beliau bisa membuat kapal yang luar biasa besar dan kuat walaupun Nabi Nuh membuat kapal Namun bukan berarti beliau tahu tentang ilmu kelautan penumpang kapal Nuh paling sedikit Imam tobari menceritakan setelah banjir surut kapal Nabi Nuh berlabuh di sebuah pegunungan yang dinamakan dengan pegunungan ararat kemudian Nabi Nuh membangun sebuah kota di suatu areal yang termasuk Mesopotamia dan menamakan kota tersebut 


dengan nama tema non yang memiliki arti 80 karena kota tersebut dibangun oleh orang-orang beriman yang ikut di dalam kapal Nabi Nuh yang jumlahnya 80 orang kapal pertama yang mendarat di Gunung setelah ratusan hari terombang-ambing banjir besar kapal Nabi Nuh pun mendarat di sebuah gunung yang dinamakan gunung judi peristiwa itu terjadi pada 10 Muharram atau Asyura itulah Alasannya kenapa 10 Muharram banyak diperingati oleh pemeluk agama samawi lantaran berbagai peristiwa bersejarah besar yang terjadi pada tanggal tersebut sejumlah penelitian mengklaim bahwa gunung judi yang dimaksud adalah gunung ararat yang ada di negara Turki klaim ini berdasarkan pada penemuan struktur yang menyerupai Sebuah perahu besar dengan mempunyai ukuran yang sesuai dengan apa yang diriwayatkan oleh sejarawan muslim mereka mengklaim bahwa itulah kapal Nabi Nuh Alaihissalam yang mendarat di Gunung judi atau yang sekarang bernama gunung ararat kapal yang terlama di dunia mengarungi banjir Nabi Nuh 


bersama pengikutnya yang berjumlah 80 orang berada dalam kapal tersebut selama 150 hari karena waktu itu terjadi hujan badai disertai angin Nabi Nuh pun menutup rapat kapalnya agar tidak dimasuki air hujan dan banjir Nah karena ditutup rapat Nabi Nuh tak bisa melihat keluar untuk mengetahui apakah Banjirnya sudah surut atau belum Kemudian beliau melepaskan seekor Burung Merpati Tak Berapa lama burung itu pun kembali ke dalam kapal dalam paruhnya burung itu menggigit ranting pohon dan ada Segenggam tanah di kakinya berarti itu tanda banjir telah surut kemudian Nabi Nuh pun menyandarkan kapalnya dan orang-orang serta hewan turun dari kapal tersebut Jadi itulah 11 fakta kapal Nabi Nuh yang menggemparkan dunia modern semoga Kisah ini bermanfaat lebih dan kurangnya Mohon dimaafkan yang benar datangnya dari Allah subhanahu wa ta'ala khilaf atau keliru itu datangnya dari saya pribadi sebagai manusia biasa Sampai ketemu di kisah-kisah seru yang penuh makna selanjutnya saya akhiri wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama

DMCA